• MTSN 8 KEDIRI
  • MTsN 8 Kediri, Madrasah Hebat Bermartabat

Peringatan Hari Santri di MTsN 8 Kediri Bertabur Prestasi

Senin(23/10)Suasana pagi di halaman MTsN 8 Kediri berbeda dengan hari biasanya. Para siswa hadir dengan busana ala santri Pondok Pesantren. Siswa laki-laki mengenakan sarung dan berpakaian nuansa putih, serta berkopyah hitam. Sedangkan siswa perempuan mengenakan rok hitam, berbaju, dan berkerudung putih. Begitu pula para Tenaga Pendidik dan Kependidikan MTsN 8 Kediri mengenakan busana ala santri. Hari ini Senin (23/10) MTsN 8 Kediri menggelar upacara peringatan Hari Santri, sehari setelah Peringatan Hari Santri yang jatuh pada hari MInggu(22/10). Mereka tampak semangat dan hikmat mengikuti upacara.

Ada hal istimewa dalam peringatan Hari Santri ini. Usai upacara, Kepala MTsN 8 Kediri, Dra. Siti Umi Hanik, M.Pd.I. berkenan menyerahkan piala dan piagam penghargaan kepada para juara yang telah mengharumkan MTsN 8 Kediri di ajang bergengsi tingkat Nasional yang diselenggarakan oleh Kids Multitalent Event Organizer. Beliau menyampaikan terima kasih kepada para juara yang telah mengharumkan MTsN 8 Kediri diajang bergengsi tingkat Nasional ini. Harapannya ke depan akan semakin banyak lagi prestasi-prestasi yang dapat diraih oleh MTsN 8 Kediri.

Perwakilan siswa-siswi MTsN 8 Kediri berhasil mempersembahkan prestasi terbaiknya pada kompetisi tersebut. Ada beberapa kejuaraan yang diraihnya diantaranya: Juara I Lomba Menyanyi Kategori usia 11 – 15 tahun, atas nama Zabrina Azmi Fathul. Juara II Lomba Menyanyi Kategori usia 11 – 15 tahun atas nama Elvina Damara Fauziah. Juara III lomba Baca Puisi kategori usia 11 – 15 tahun atas nama Alifa Ayu Putri Pertiwi. Juara III Lomba Adzan, kategori usia 10 – 15 tahun, atas nama M. Ijaz Faisil Muhyi. Juara III Lomba Tahfidz, atas nama Nadya Yosiva Fadillah. Juara Harapan II Lomba Tahfidz, atas nama Khumairotun Nadhifatul M. Juara Harapan III Lomba Tahfidz, atas nama Hilwa Salsabila Rosyadi. 

Selamat pada para juara. Semoga hal ini akan menjadi motivasi siswa lain untuk ikut mengukir prestasi. Sehingga menjadikan MTsN 8 Kediri sebagai madrasah yang diidamkan oleh masyarakat. MTsN 8 Kediri BISA. (hms)

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H

Kab Kediri(MTsN 8 Kediri) Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW  di MTsN 8 Kediri dilaksanakan Selasa (17/9).  Digelar di halaman Musala MTsN 8 Kediri, kegiatan ini diikuti oleh

17/09/2024 21:43 - Oleh TIM Humas MTsN 8 Kediri - Dilihat 7 kali
Pengajian Sabtu Pagi MTsN 8 Kediri

Kab Kediri (MTsN 8 Kediri) Pengajian rutin  Sabtu Pagi MTsN 8 Kediri kembali digelar di bulan ini tepatnya pada hari Sabtu, 13 September 2024. Bertempat di halaman musala MTsN 8 Ke

14/09/2024 14:45 - Oleh TIM Humas MTsN 8 Kediri - Dilihat 7 kali
PAB PMR Madya Unit MTsN 8 Kediri

Kab Kediri (MTsN 8 Kediri) Penerimaan Anggota Baru, PAB PMR Madya Unit MTsN 8 Kediri  tahun 2024 diikuti  132 anggota baru, siswa kelas 7. Upacaraa pembukaan dilaksanakan di R

13/09/2024 14:40 - Oleh TIM Humas MTsN 8 Kediri - Dilihat 9 kali
MTsN 8 Kediri Mengikuti Asesmen Nasional

MTsN 8 Kediri mengikuti Asesmen Nasional, AN yang dilaksanakan serentak secara nasional. Bertempat di Laboratorium Komputer MTsN 8 Kediri AN berlangsung tertib dan lancar. Kegiatan ini

12/09/2024 10:20 - Oleh TIM Humas MTsN 8 Kediri - Dilihat 8 kali
Menyaksikan Tari Kecak di Pantai Melasti, Bali

Kab. Kediri (MTsN 8 Kediri) Perjalanan SKAL MTsN 8 Kediri hari kedua, Senin, 9 September 2024 di Pulau Dewata Bali.  Keindahan alam  dengan sepanjang pantainya yang begitu mem

09/09/2024 19:40 - Oleh TIM Humas MTsN 8 Kediri - Dilihat 10 kali
MTsN 8 SKAL ke Bali

Kab Kediri (MTsN 8 Kediri) MTsN 8 Kediri melaksanakan kegiatan Study Kenal Alam dan Lingkungan ,SKAL ke Pulau Dewata, Bali. Kegiatan rutin tahunan ini diikuti oleh seluruh siswa kelas 9

07/09/2024 17:20 - Oleh TIM Humas MTsN 8 Kediri - Dilihat 8 kali
BNN Masuk Madrasah

Kab. Kediri (MTsN 8 Kediri) Badan Narkotika Nasional BNN Kabupaten Kediri hadir di MTsN 8 Kediri, Senin 2 September 2024. Pihak BNN yang diwakili oleh Bapak Alfian bertindak sebagai Pem

02/09/2024 14:40 - Oleh TIM Humas MTsN 8 Kediri - Dilihat 7 kali
Bapak dan Ibu Guru serta Karyawan MTsN 8 Kediri Lomba Agustusan

Bertempat di halaman MTsN 8 Kediri, Bapak dan Ibu serta Karyawan MTsN 8 Kediri mengikuti lomba agustusan yang digelar dalam rangka perayaan Hari Ulang Tahun ke-79 Kemerdekaan Republik I

29/08/2024 14:35 - Oleh TIM Humas MTsN 8 Kediri - Dilihat 9 kali
Dua Pasukan Jalan Kreasi MTsN 8 Kediri Raih Juara

Dua Pasukan Jalan Kreasi MTsN 8 Kediri meraih juara pada lomba Jalan Kreasi se-Kecamatan Pagu. Kegiatan ini dilaksanakan Sabtu (24/8) dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun ke-79 Kem

25/08/2024 20:20 - Oleh TIM Humas MTsN 8 Kediri - Dilihat 3 kali
MTsN 8 Kediri Ikut Serta Lomba Jalan Kreasi Kecamatan Pagu

MTsN 8 Kediri ikut serta lomba Jalan Kreasi Tingkat Kecamatan Pagu. Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka memeriahkan HUT ke-79 Kemerdekan Republik Indonesia. Kegiatan yang berlangsung

24/08/2024 19:15 - Oleh TIM Humas MTsN 8 Kediri - Dilihat 4 kali